Penentuan
awal bulan Ramadhan sangat penting. Umat islam telah sepakat menetapkan hilal
sebagai rujukan dalam penentuan awal bulan hijriah, terutama bulan ramadhan,
syawal danzulhijah. Penetapan hilal tersebut berdasarkan petunjuk al quran dan
hadis nabi muhammad saw. Namun perbedaan pilihan dalil yang dijadikan landasan
dan logika yang dibangun untuk memahami hilal telah melahirkan perbedaan konsep
dan interprestasi tentang hilal, cara untuk mengetahui hilal, dan kriteria yang
digunakan dalam menentukan pergantian bulan hijriah.
Dalam hal
ini pemerintah melalui kementrian agama menetapkan awal puasa atau 1 Ramadhan
1436 H jatuh pada hari kamis 18 juni, penetapan awal Ramadhan ini di ambil
melalui sidang isbat yang di gelar oleh kementrian agama republik indonesia. Jadi
sudah bisa di pastikan , awal ramadhan tahun 2015 ini bakal kompak
pelaksanaanya, di antara organisasi keagamaan yaitu Muhammadiyah dan NU dll
Barang siapa
yang tidak berniat puasa sebelum datang waktu fajar maka puasanya tidak sah.
Mengenai niat puasa di bulan Ramadhan dimalam hari masih ada perbedaan pendapat dalam setiap madzhab, ada yang menyatakan harus dilakukan dimalam hari sebelum terbit fajar dan dilakukan setiap malam selama 1 bulan.
Adapun Doa makan Sahur / Niat Puasa Ramadhan:
"Nawaitu shauma gadhin ‘an adaai fardhu syahri ramadhaan haadzihis sanati lillahi ta’aalaa."
Artinya:
Dengan nama Allah yg maha Pengasih maha Penyayang saya berniat berpuasa sehari penuh besok dalam bulan ini bulan Ramadhan, karena Engkau ya Allah
Mengenai niat puasa di bulan Ramadhan dimalam hari masih ada perbedaan pendapat dalam setiap madzhab, ada yang menyatakan harus dilakukan dimalam hari sebelum terbit fajar dan dilakukan setiap malam selama 1 bulan.
Adapun Doa makan Sahur / Niat Puasa Ramadhan:
"Nawaitu shauma gadhin ‘an adaai fardhu syahri ramadhaan haadzihis sanati lillahi ta’aalaa."
Artinya:
Dengan nama Allah yg maha Pengasih maha Penyayang saya berniat berpuasa sehari penuh besok dalam bulan ini bulan Ramadhan, karena Engkau ya Allah
Jazakumullah
semoga Alloh swt, memberi keberkahan dan Rahmat dalam kehidupan kepada kita
semua.. Amiin. Ya robbal allamin
Pustaka dan Referensi bacaan ini dari berbagai tulisan baik itu media cetak maupun media cetak tribunjabar, dan pengkajian sahabat muhammad hanafiyah, sahrul riyadi se, majelis dzikir lainya. Tulisan ini
dimaksudkan untuk sharing, motivasi, inspirasi, dan menambah cakrawala
ketahuidan kita kepada Alloh swt,
sehingga kita bisa hidup lebih baik. Mohon maaf bila ada kesalahan dalam
penulisan kata, terima kasih.
Silahkan untuk di copy dan di bagikan kepada sahabat lainya. dan jangan lupa cantumkan linkkami
Masjid Raya Bandung, 17 juni 2015 Copyrighted.
Masjid Raya Bandung, 17 juni 2015 Copyrighted.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar